Beranda

Data Statistik

Potensi

Pelayanan

Pada umumnya produksi yang terdapat pada Desa Gampong Bada ialah hasil pertanian dan pertenakan, sistem pertanian di Desa ini yaitu mengandalkan irigasi dari sungai dimana airnya secara terus-menerus ada. Dari hasil pertanian dan pertenakan inilah mata pencaharian masyarakat setempat. Produksi yang terdapat pada Desa ini adalah di bidang pertanian yang menghasilkan hasil produksi berupa padi, cabe, dan lain lain

Aset Gampong

Pertanian

Wisata Islami

UMKM

NO

Prasarana dan sarana

KET

1

Prasarana dan sarana pemeintahan desa/kelurahan.

 

 

-     Gedung kantor

Ada

 

-     Ruang kantor

Ada/2

 

-     Balai desa

Ada

 

-     Telepon

Tidak ada

 

-     Rumah dinas

Tidak ada

 

-     Computer

Ada /2

 

-     Mesin fax

Ada /2

 

-     Kendaraan sinas

Ada /2

 

-     Buku administrasi kependudukan

Ada

 

-     Buku agenda ekspedisi

Ada

 

-     Buku data mutasi penduduk

Ada

 

-     Buku data aparat

Ada

 

-     Buku data induk penduduk

Ada

 

-     Buku data inventaris

Ada

 

-     Buku data penduduk sementara

Ada

 

-     Buku data tanah

Ada

2

Prasarana dan sarana kesehatan

 

 

-     Posyandu dan Polindes

Ada

3

Prasarana dan sarana pendidikan

 

 

-     Gedung pesantren/ dayah

Ada/

 

-     Paud

Ada/1

 

-     TK

Ada/1

4

Prasarana dan sarana ibadah

 

 

-     Meunasah

Ada

5

Prasarana dan sarana Tranportasi

 

 

-     Jalan desa (aspal / beton)

Ada

 

-     Jalan kabupaten (aspal /beton)

Ada

 

-     Jalan provinsi (aspal /beton)

Ada

 

-     Jalan nasional (aspal /beton)

Ada

 

-     Jembatan

Ada

6

Prasarana dan sarana air bersih

 

 

-     Mata air/ sungai

Ada

7

Prasarana dan sarana sanitasi dan irigasi

 

 

-     MCK umum

Tidak ada

 

-

-

-